AKU MENIKAH!
Aku menikah!
Dinikahi Sayang
Aku menikah!
Dinikahi Cinta.
Aku menikah, Ibu...
Dengan Restu, Tulus dan Hasrat
Aku menikah, Ayah...
Maharku Dunia Akhirat
Aku beranak!
Anakku menari-nari
Aku beranak, sayang...
Anakku Rindu dan Kasih.
Aku bercerai, Cinta
diceraikan Cemburu dan Ragu.
aku bercerai, Kasih
diceraikan kegelapan Asa membuta.
Pernikahan Indah demi-Nya
Rahmat dan Karunia-Nya
Abadi lah selalu.
Dinikahi Sayang
Aku menikah!
Dinikahi Cinta.
Aku menikah, Ibu...
Dengan Restu, Tulus dan Hasrat
Aku menikah, Ayah...
Maharku Dunia Akhirat
Aku beranak!
Anakku menari-nari
Aku beranak, sayang...
Anakku Rindu dan Kasih.
Aku bercerai, Cinta
diceraikan Cemburu dan Ragu.
aku bercerai, Kasih
diceraikan kegelapan Asa membuta.
Pernikahan Indah demi-Nya
Rahmat dan Karunia-Nya
Abadi lah selalu.